Pemahaman Inovasi Bisnis dan Aplikasinya dalam PT. Radio Rakosa

By poetry - 19.11



Dalam era globalisasi sekarang ini, persaingan dunia mengedepankan inovasi untuk mengangkat nilai essensial karakter pada sektor produksi, untuk memiliki kualitas prima, efisiensi tinggi, fleksibel dan produktif. Kalau dicermati, sebenarnya inovasi tidak melulu urusan teknis (teknologi) tapi juga bersifat managerial (organisasi) dan sosial.

Begitu pentingnya inovasi, sehingga sebuah perusahaan, organisasi, produk/ jasa dituntut untuk terus mengembangkan ide brilliant sebagai usaha mempertahankan existence-nya di dunia bisnis sehingga Product yang Unggul, Differential, Inovative, Brand Image dan bernilai Unique Selling Point (USP), System. kesemuanya merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan.
Untuk mendapatkan pemahaman tentang inovasi penulis mencoba untuk mempelajari berbagai bentuk inovasi dari berbagai perusahaan, kemudian mencoba untuk mengaplikasikan contoh inovasi di perusahaan di tempat penulis bekerja.

Melalui paper berjudul “Pemahaman Inovasi Bisnis dan Aplikasi-nya dalam Perusahaan PT. Radio Rakosa”, diperoleh informasi lebih detail mengenai Definisi dari Inovasi, Pemahaman Inovasi melalui berbagai kasus antara lain: Inovasi pada PT. Unilever Tbk Melalui Molto Ultra (Gerakan Sosial Nasional Penghematan Air- Gerakan Sekali Bilas); Inovasi pada PT. Acer Indonesia Melalui ACSC (Acer Customer Service Centre); Inovasi pada Lab Cito Melalui Inovasi Logo, Corporate Culture; Inovasi Coca Cola Indonesia Melalui Cita Rasa & Kemasan Produk; Inovasi dalam Pendanaan Sekolah Melalui MBE (Managing Basic Education). Kemudian secara aplikatif mencoba untuk menerapkan inovasi tersebut pada PT. Radio Rakosa. Dalam paper ini penulis menggunakan berbagai pendapat tentang Definisi Inovasi dan Metode Studi Kasus.
(submitted for my assignment Business Inovation; Mr. Munrokhim, PAN 5 January 2009)

  • Share:

You Might Also Like

3 Comments